Taken By Artinya Di Instagram Apa? Ini Penjelasan dan Fungsinya

Last Updated on Januari 12, 2023 by Mas Rifan

Taken by artinya di instagram apa? nah tentu sebagian dari anda pernah dong melihat atau mendengar kata tersebut disalah satu postingan di media sosial? nah bila iya artinya apa sih apakah memiliki fungsi dan kalau iya fungsinya untuk apa sehingga penting menerapkan kata tersebut.

taken by artinya di instagram apa

Nah anda sebagai pengguna tentu sekarang menjadi tahu bahwa sekarang cukup banyak pengguna yang memkaia kata yang terkadang sulit dimengerti di pengguna pemula.

Kalau sekarang sih menyebutnya bahasa gaul salah satunya taken by artinya di instagram, nah tentu anda sering melihatnya di postingan orang lain di media sosial baik itu di facebook, Instagram, ataupun media sosial yang lainya.

Untuk bahasa taken by artinya di instagram ini sebenarnta bisa diktakan bukan termasuk bahasa gaul yaa ini hanya bahasa inggris saja yang sebenarnya sudah lama digunakan tidak hanya untuk instagram saja.

Nah bagi anda yang tidak terlalu paham dengan bahasa inggris tentu bingung ya taken by artinya di instagram apa sih ko sering diterapkan pada beberapa postingan.

Jika anda belum paham tentang artinya tersebut artikel berikut ini Daritekno akan menjelaskan tentang taken by artinya di instagram apa? beserta penjelasanya lengkap untuk anda.

Taken By Artinya Di Instagram Apa?

Dilansir dari beberapa sumber bahwa sebenarnya taken by artinya di instagram adalah Diambil Oleh, jadi jika anda mendapati sebuah postingan di instagram dengan caption taken by artinya postingan tersebut diambil dari sumber.

Berarti kata dibelakang taken by biasanya adalah sumber postingan instagram tersebut, gampangnya adalah memberitahu siapa yang mengambil gambar atau video di instagram atau nama pemilik.

Seringnya terlihat pada foto dimana setiap postingn foto kebanyakan menyertakan kata taken by mas rifan misalnya, maka berarti foto tersebut diambil atau dibuat oleh mas rifan.

Jadi seperti taken photo by artinya itu adalah menampilkan siapa yang membuat foto tersebut atau sumber foto dibuat oleh siapa, jadi jika anda membuat sebuah foto atau apapun itu di ig dengan menyertakan taken berarti anda yang membuatnya.

Fungsi dari taken by artinya di instagram adalah untuk menjelaskan pemilik, nah fungsinya adalah agar foto di instagram tersebut tidak di ambil pengguna lain dan melakukan klaim, karena tentu anda tahu bahwa instagram adalah tempatnya berbagi dan itu sudah menjadi hal biasa.

Demikian informasi taken by artinya di instagram apa? beserta penjelasan dan fungsinya, semoga informasi diatas dapat bermanfaat untuk anda semuanya.

Tinggalkan komentar